KU BIASAKAN TANPAMU
Meski tertatih lagi malam ini
Kubiasakan tanpamu lagi
Tanpa candamu yang menyelimuti
Di tiap mimpi mimpi
Entah apa namanya
Setiap aku terjaga di tengah malam
Slalu terbayang dirimu seorang
Sebuah nama yang indah untuk di ingat selamanya
Bahkan suatu malam kita bersua
Mungkin Tuhan tlah menyatukannya
Malam itu kita bertemu
Bukan hanya hayal dan harapan semu
Malam itu takkan terlupa
Saat kau menuntunku
Tuk berpasrah akan jalinan kita
Di altar keikhlasan kita bertahta dalam cinta.
Meski tertatih lagi malam ini
Kubiasakan tanpamu lagi
Tanpa candamu yang menyelimuti
Di tiap mimpi mimpi
Entah apa namanya
Setiap aku terjaga di tengah malam
Slalu terbayang dirimu seorang
Sebuah nama yang indah untuk di ingat selamanya
Bahkan suatu malam kita bersua
Mungkin Tuhan tlah menyatukannya
Malam itu kita bertemu
Bukan hanya hayal dan harapan semu
Malam itu takkan terlupa
Saat kau menuntunku
Tuk berpasrah akan jalinan kita
Di altar keikhlasan kita bertahta dalam cinta.
Karya : Umi Zaimah
Fp : Coretan Tinta Dewi ( D E W I )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar